Monday, 15 February 2010

Membuat Alexa Widget dengan Loading yang Lebih Ringan

Membuat Alexa Widget dengan Loading yang Lebih Ringan - Apa itu alexa rank? Alexa rank adalah peringkat yang diberikan terhadap suatu website berdasarkan trafik atau banyaknya pengunjung. Data trafik atau pengunjung yang diperoleh alexa diambil dari toolbar alexa yang dipasang di setiap browser pengguna internet. Selain trafik, ada juga beberapa faktor lain yang berpengaruh dalam meningkatkan ranking alexa. Berbeda dengan PageRank, alexa rank setiap website berbeda-beda. Ranking alexa suatu website/blog bisa sampai puluhan juta. Semakin sedikit angka yang terdapat pada alexa rank, berarti peringkat alexanya semakin tinggi. Untuk mengetahui alexa rank situs kita, perlu dipasang widget alexa, sehingga kita ga perlu pergi ke situsnya alexa untuk mengetahui alexa rank situs kita. Pemasangan widget alexa secara default akan sedikit memberatkan loading situs kita, karena trace standar alexa adalah Blog kita->Alexa->Amazon->Alexa.

Untuk itu kita bikin tracenya menjadi Blog kita --> Alexa, sehingga hasil loadnya akan lebih cepat dan ringan, hasil update rangking pun tetap sama hasilnya. Berikut langkah-langkahnya :

    1. Buka situs alexa, pilih siteowners.


   2. Pilih opsi Widgets, lalu mulai build widget dengan memilih salah satu model widget dan memasukan url          kita.


  3. Lihat properties dengan klik kanan pada widget yang sudah jadi tadi, perhatikan pada lokasi      http://xsltcache.alexa.com/site_stats/gif/t/b/aHR0cDovL2d1bnp5YmVyLmJsb2dzcG90LmNvbQ==/s.gif , tiap url akan berbeda-beda hasilnya, yang penting cari source gifnya.


   4. Selanjutnya buat buat widget di blog/situs kita, pilih html/java code, copykan kode berikut .



Sesuaikan nama url blog sobat dan source gifnya.

Sekarang widget alexa siap digunakan ^0^



WAJIB BACA!
Sebuah Penghasilan Online paling realistis dan anti SCAM, bukan bisnis online tapi kerja online. Kerja Online cuma dengan mengetik kode captcha, anda digaji dollar. Silahkan baca postingan kerja online ketik captcha klik disini

Share artikel ini :
Labels:

Artikel Terkait

Silakan Berkomentar Melalui Akun Facebook atau Akun Blogger Anda



0 comments:

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} ~x( :-t b-( :-L x( =))

Post a Comment

Jika menggunakan akun blogger, silakan isi komentar di bawah. Jika ingin menampilkan emoticon, cukup copas kodenya yang tertampil di sebelah kanan emoticonnya. Please No Spam, No Porn, No Junk!

CATATAN. Tampilan komentar di blog ini menggunakan sistem scroll, jika ada postingan yang sudah banyak komentarnya, maka untuk melihat komentar terakhir dari sobat perlu ditarik scrollnya sampai ke bawah, atau jika masih belum muncul berarti ada page berikutnya maka klik "newest" terlebih dahulu baru kemudian tarik scroll-nya ke bawah.

zonatyper tutorial kerja ngetik captcha
Langganan Artikel via Email